Praktek Arduino Kursus Robotika & Teknologi Kota Makassar

Praktek Arduino Kursus Robotika & Teknologi Kota Makassar



Praktek Arduino Kursus Robotika & Teknologi Kota Makassar. Worksop Arduino 100% Praktek ini kami sediakan dengan alat belajar dan Arduino dari kami. Arduino adalah salah satu platform yang digunakan oleh para praktisi robotika. Platform basic yang mudah digunakan oleh semua kalangan.

[caption id="attachment_4288" align="aligncenter" width="678"]Praktek Arduino Kursus Robotika Praktek Arduino Kursus Robotika[/caption]

 

1. Arduino Praktek Untuk Ciptakan Mesin Otomatis



Robotika dan teknologi adalah keilmuan yang membutuhkan praktek, trial and error. Dengan begini inovasi teknologi menjadi lebih baik penanganannya. Dengan menjadikan inovasi teknologi dan kelas kelas robotika teknologi sebagai faktor utama penggerak RoemahRobot ProAction, banyak lapangan pekerjaan yang kami buka. Setiap staff kami maksimalkan untuk memahami bagaimana caranya mengotomasi mesin yang digunakan sehari hari. Salah satu platform yang kami gunakan dan kami ajarkan adalah Arduino.

Belajar dari pengalaman era pandemik COVID-19 yang kita hadapi saat ini, kami akhirnya kemudian fokus pada inovasi teknologi dan otomasi berbagai hal dalam kehidupan sehari hari untuk memudahkan aktifitas manusia. Kami sadari bahwa negara negara modern telah memaksimalkan otomasi berbagai hal. Prinsip kami adalah mengikuti jaman dan perkembangannya.

[caption id="attachment_4289" align="aligncenter" width="678"]Arduino Makassar Arduino Makassar[/caption]

 

Khususnya untuk profesi profesi tertentu yang sangat dibutuhkan di RoemahRobot ProAction. Dapat dipilih dan daftar di sini:

[su_button url="bit.ly/KarirRR" target="blank" style="glass" background="#f5eb0b" color="#650b07" size="7" wide="yes" center="yes" radius="5" icon="icon: hand-o-right" icon_color="#1a1a18" text_shadow="0px 0px 0px #000000" title="Isi Formulir Pelamar"]Isi Formulir Pelamar[/su_button]

 

2. Training dan Latih Peminat Teknologi dengan Arduino Sejak Kecil



Dengan 2 (dua) hal ketersediaan tersebut, maka transfer ilmu akan makin terus bergulir di saat bersamaan menjamin kesejahteraan pelaku teknologi di Indonesia.

Beberapa hal yang kami pelajari dari kondisi ketersediaan lapangan pekerjaan di Indonesia. Seringkali pengalaman pengalaman pelamar tidak related dengan posisi yang tersedia di perusahaan. Untuk mengatasi hal ini, RoemahRobot ProAction menyediakan training pelatihan bagi pelamar pelamar lulusan SMA dan SMK untuk dapat fokus pada profesi tertentu.



[caption id="attachment_4291" align="aligncenter" width="678"]Robotika Makassar Robotika Makassar[/caption]

Dengan menunjukkan jalur yang benar kepada peserta workshop robotika dan teknologi bagi peminat teknologi Indonesia, maka jalur karir dan profesi generasi Indonesia akan semakin baik dan jelas. Akan lebih baik lagi ketika masih anak anak sudah diarahkan.

 

3. Kami Sediakan Lapangan Pekerjaannya





[caption id="attachment_4290" align="aligncenter" width="678"]Praktek Arduino Kursus Robotika Makassar Praktek Arduino Kursus Robotika Makassar[/caption]

Banyak praktisi praktisi Arduino kita lulusan universitas terbaik, juara robotika ketika kuliah, namun akhirnya harus kesulitan mencari pekerjaan. Untuk mengatasi ini, kami di RoemahRobot ProAction berupaya menyediakan lapangan pekerjaan yang layak bagi pelaku Inovasi Teknologi.

 

4. Setiap Pelatihan Menuju Karir Profesional



Mesin mesin yang beredar saat ini di masyarakat, yang masih menggunakan cara manual, dapat diotomasi loh. Caranya? controller atau alat yang kendalikan mesin itu sebenarnya kecil loh. Lebih kecil dibanding alat dan mesinnya sendiri. Simple penjelasannya seperti itu. Nah, mudah kan kalau sudah ada mesinnya, tinggal dikontrol. Nah, yang bikinin controllernya itu kami bisa. Salah satunya dengan Arduino

:)


  • Belajar Robotika Sejak Kecil

  • Makin Ahli Ketika Terus Praktek, Gagal, Coba, Gagal, Berakhir. Teknologi Juga Begitu

  • Ketika Lulus SMA/SMK/Sederajat, RoemahRobot ProAction menanti anda bergabung

  • Atau Ingin Transfer Ilmunya di Kampung. Kami akan Sangat Mendukung



 

5. Kota Kota di Indonesia Mengadakan Kelas Arduino 100% Praktek



Kami berusaha mengoptimalkan keilmuan inovasi teknologi di Indonesia bagian tengah dan timur. Mengapa Indonesia Tengah dan Indonesia Timur?. Selain karena di Indonesia, bagian tengah dan timur menerima barang selalu lebih mahal dari harga harga di daerah lainnya di barat Indonesia. Juga karena di Indonesia Timur butuh lebih kreatifitas, inovasi, dan teknologi untuk membantu kita menyelesaikan masalah masalah kita sendiri di negeri kita di bagian tengah dan timur. Ketergantungan terhadap sesuatu tidak selalu baik.

Berikut kota kota yang menjadi prioritas kami.

Kalimantan




  • Balikpapan

  • Kutai Kartanegara

  • Samarinda

  • Bontang

  • Tengarong

  • Tarakan

  • Nunukan



 

Sulawesi




  • Palu

  • Baubau, Buton

  • Kendari

  • Makassar

  • Manado

  • Gorontalo

  • Mamuju

  • Luwuk



 

Maluku & Papua




  • Ambon

  • Masohi

  • Ternate

  • Tidore

  • Sorong

  • Jayapura

  • Nabire

  • Timika



 

NTT & NTB (Nusa Tenggara)




  • Kupang

  • Lombok

  • Mataram



 

Workshop Arduino 100% Praktek di Makassar



https://youtu.be/fX3CWHPgK44

 

 

Baca Juga:



Kelas Robotika dan Teknologi Untuk Semua Usia

Bekerja di RoemahRobot ProAction Seluruh Indonesia

Belajar dan Bekerja di Jerman

Bekerja di Kapal Pesiar

Postingan Populer